Arsip Blog

Power All New CBR150 AHM (K45) Lebih Besar dari New CBR150 CBU Thailand ???


cbr150r k45 vs cbu

Assalamu’alaikum wR wB

Salam sejahtera buat kita semua, semoga kita semua selamat di perjalanan sampai ke tujuan

Kadangkala hasil pengujian memberikan gambaran yang kurang komprehensif. Bayangkan hasil pengukuran dyno menunjukkan bahwa power all new cbr150 (k45) lebih besar dibandingkan dengan cbr150 cbu thailand. Hasil pengukuran ini tentunya berlawanan dengan spesifikasi yang diberikan secara resmi oleh honda yaitu :

komparasi power k45

Mana yang harus dipercaya ? Read the rest of this entry

[Belajar ECU bag-1] ECU….Ternyata Benar Sesuatu yang Menakutkan bagi Mekanik Sepeda Motor


PA1248278

Assalamu’alaikum wR wB

Salam sejahtera bagi kita semua, semoga kita semua selamat dalam perjalanan sampai tempat tujuan.

Dunia permotoran Indonesia sudah mulai dirasuki oleh sebuah aplikasi FI (fuel injection) yang menimbulkan pro-kontra. Karena kinerja FI selalu berdampingan dengan hadirnya ECU, maka yang menjadi momok yang sangat menakutkan bagi mekanik pada “pinggir jalan” adalah ECU error. Sebagian yang menginginkan up-grade teknologi menganggap system FI suatu kemajuan, karena memberikan dampak penghematan bbm dan emisi gas buang yang rendah (ramah lingkungan). Sebaliknya yang kontra menganggap system FI cuma mengakibatkan mekanik yg tidak mampu mengikuti perkembangan teknologi system FI berkurang pendapatannya, sementara system FI tidak memberikan dampak yg signifikan terhadap penghematan bbm, contoh: ninja 250 Fi-pertamax vs ninja 150 (2-tak)-premium, CBR 250 PGMFI yang FC-nya cuma 28km/lt (pertamax). Hemat di mana???

Dalam kebanyakan sepeda motor di Indonesia, ECU diartikan sebagai Engine Control Unit, sebuah modul yang tugasnya mengontrol kinerja mesin (menentukan nilai AFR dan waktu pengapian) dengan mempertimbangkan masukan dari banyak sensor. Tapi dalam kendaraan yang lebih kompleks, misalnya mobil, ECU sering diartikan sebagai Electronic Control Unit, yang tugasnya mengontrol fungsi2 yang ada dan menampilkannya ke dashboard, seperti mesin, pintu, ac, radiator, dll. Dalam sebuah mobil yang canggih terdapat lebih dari 70 buah ECU yang saling terhubung dengan sebuah jaringan CAN (Controlled Area Network).

Ok, mari kita kupas peralatan ECU pada motor aja yg paling sederhana, sejauh mana-sih kerumitannya? Dapat diakalin nggak oleh mekanik pinggir jalan ? Ngopreknya gimana, bagi speedfreek? Read the rest of this entry

atasaspal

motorcycle news, reviews and hot roumors

Gearbalap

MotoGP News And All About Motorcycle...

ElangJalanan.NET

Blog Otomotif Elang Jalanan

All About Motorcycle

MOTORCYCLE IS YOUR FAITHFUL TRAVEL COMPANION

otomaniaid.com/

Berita Balap dan Otomotif Terkini

antimotoads

Katakan kebenaran meskipun pahit

RiderTua.com

Blog MotoGP | WSBK | Sepeda Motor | Otomotif

motorgoodness

Berbagi kebaikan dalam dunia per-motor-an

INDORIDE.COM

Two Wheels Enthusiast | Riding story | Review

MOTOGOKIL

Orang Biasa Al Faqir yang Suka Naik Motor

Arena Sepeda Motor

Balap motogp dan teknologi otomotif

nmax155

nmax155

Pak AR ex-guru Fisika

Fisika itu Tafsir Kauniyah

JUSASPAL

blog seputar motor dan sayup cerita kehidupan motor tanah air

mystogun16

Not the fastest, but only THE BEST will be POSTED

wonglawang's Blog

Tulisan ngawur tapi tidak awur2an dan jangan lupa ambil ilmunya Bro

ulidblog.com

Terus Belajar Menulis...!

PBB_online

Sagulung Sagalang Salilana

cicakompong

Bismillah....

CS12A1RR

My CiS1 My Ride

infomotorku

Blog & Media Sharing Informasi Hangat Seputar Dunia Otomotif Indonesia